Cinta tidak menguasai dan mengalah, tapi berbagi

|

Bukan cinta namanya bila kita berkehendak mengontrol pasangan. Juga bukan cinta bila kita bersedia mengalah demi kepuasan kekasih. Orang yang mencintai tidak menganggap kekasih sebagai atasan atau bawahan, tapi sebagai pasangan untuk berbagi, juga untuk mengidentifikasi diri. Bila kita berkeinginan menguasai kekasih (membatasi pegaulannya, melarangnya beraktifitas positif, mengatur seleranya erbusana) atau melulu mengalah (tidak protes bila kekasih berbuat buruk, tidak keberata dinomorserikan), berarti kita belum siap memberi dan menerima cinta.

0 komentar:

Posting Komentar

kunjungilah selalu aancahpurkidz.blogspot.com untuk memperoleh informasi ter update

 

©2009 Sumber Ilmu | Template Blue by TNB